Sosok RA Kartini masa kini yang dapat sejajar kemampuan dan potensinya terhadap kaum lelaki yang berjuang dalam pembangunan bangsa ini patut diapresiasi. Pada peringatan Hari Kartini 2024 yang berlangsung pada 21 April, Penerbit Cendekia melahirkan sebuah karya buku yang berjudul Potret Kartini Indonesia 2024 (Mereka Perempuan Tangguh dan Ulet). Buku tersebut berisi 17 profil wanita berbeda…
Read MoreMomentum bulan suci Ramadhan senantiasa membuat kita semangat untuk ber-fastabikul khairat, yakni berlomba-lomba dalam kebaikan. Tak terkecuali bagi Sekolah Mulia MI Muhammadiyah 5 Surabaya. Sekolah yang terletak di Jalan Jojoran itu menggalakkan kegiatan tebar 1000 takjil yang terbagi di tiga titik pada Rabu (27/3/2024). Titik yang telah ditentukan diharapkan dapat menjangkau area yang menjadi target…
Read MoreWakil Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah Surabaya Suhadi M Sahli menyebut Muhammadiyah sebagai dakwah kemajuan. Hal itu sesuai dengan pemikiran KH Ahmad Dahlan, sang pendiri. “Dadio kiai sing kemajuan. Ojo kesel anggonmu nyambut gawe kanggo Muhammadiyah,” katanya menirukan pesan KH Ahmad Dahlan. “Artinya, jadilah kiai yang berkemajuan. Jangan mudah lelah bekerja untuk Muhammadiyah. Dengan maksud tidak…
Read MoreMI Muhammadiyah 5 Surabaya (Sekolah Mulia) menyambut Bulan Suci Ramadhan 1445 H/2024 M dengan kegiatan bakti sosial. Mereka membagikan 88 paket berisi sembako dan kue Lebaran kepada siswa-siswi terpilih yang terdiri atas yatim piatu juga dhuafa pada Jumat (8/3/2024). Kegiatan dengan tema “Bulan Suci untuk Para Anak Negeri, Mari Tingkatkan Taqwa dan Dekatkan Diri pada…
Read More