Peringati Isra Mi’raj Sekolah Mulia Gelar Manasik Haji

Momen Isra Mi’raj diperingati MI Muhammadiyah 5 Surabaya, Sekolah Mulia dengan melaksanakan manasik haji. Kegiatan ini merupakan sesuatu yang baru dalam peringatan momen isra’ mi’raj dengan jumlah 302 peserta dari kelas 4,5 dan 6 yang berlangsung pada Senin (12/2) di Asrama Haji Surabaya. Sejak pagi, halaman asrama haji dipenuhi oleh anak-anak yang berbusana serba putih…

Read More

MI Muhammadiyah 5 Serukan Perdamaian Melalui Pentas Wonderful of Mulia

MI Muhammadiyah 5 menggelar pentas seni (pensi) bertemakan perdamaian yang disebut dengan Wonderful of Mulia. Dalam acara tersebut menampilkan ratusan bakat siswa didik dari kelas 1 hingga kelas 6 dengan ragam tampilan. Ribuan orang memadati gedung convention hall Surabaya, Rabu (7/2). Pensi kali ini dikemas dalam karya kolosal seruan perdamaian dengan alur cerita didalamnya. Dimana…

Read More